Tag: masak

  • Waktu Masak Miyeok-guk.

    Waktu itu saya coba masak sup rumput laut Korea atau yang biasa disebut dengan Miyeok-guk. Si Punk Rock mencoba. Reaksi pertama dia, “Amis…”. “Masa, sih?” kata saya. Memang agak bau air laut sih dari rumput lautnya. Mungkin bagi beberapa orang bau laut itu kayak amis. Tapi Si Punk Rock nggak menjawab apa-apa lagi. Dia teruskan…

  • Makanya Makan Sayur!

    Gw: Bahan makanan abis semua. Temenin aku ke pasar malam ya. Abis itu aku masak. Sepulang dari pasar… Gw: Malam ini kita makan sayur ya. Ga ada perdagingan. Si Punk Rock (SPR): Sayur apa? Gw: Brokoli dan jamur tiram. SPR: Yiaaaaah….😖 Tumbuhan semua. Emangnya aku pagar. Gw: Maksudnya? SPR: Makan tanaman. Gw: Auk ah! *melengos…

  • SMS Dari Papaku

    (Repost dari blog yang lama: 26 Juli 2009) Banyak orang bilang kalo gw itu aneh. Dan gw ga menyangkalnya. Dari ID blog dan Twitter gw aja sengaja gw selipin kata sifat itu, karena memang begitulah gw. KRIting LIar ANEH = KRILIANEH. Eh tapi….maksud kata ‘liar’ itu tereferensi ke rambut gw yak. Tapi banyak yang ga…

  • Chef Versus Orang Yang HANYA Bisa Masak

    (Repost dari blog yang lama: 19 Juni 2009) Belum lama ini gw menyadari kalau gw itu HANYA bisa masak, BUKAN ahli masak alias Chef. Semua itu berawal dari hadiah udang untuk bokap gw dari temannya di Sorong sebanyak tiga kotak. Saking banyaknya tuh udang, gw dan abang gw (yang notabene adalah orang nomor dua paling…